pada tanggal
Home
Prediksi Bola
- Dapatkan link
- X
- Aplikasi Lainnya
WAMA88 - Pada pekan ke-28 Serie A mendatang, Juventus akan menghadapi Atalanta di Allianz Stadium.
Pertandingan Liga Italia antara Juventus vs Atalanta ini akan berlangsung pada hari senin tanggal 10 Maret 2025 di jam 02:45 WIB.
Juventus telah tampil dengan baik dalam Serie A dengan kemenangan 5 kali secara beruntun, dan Juventus masih belum terkalahkan sepanjang musim ini.
Rekor kandang Juventus belakangan ini juga bagus, mereka selalu menang termasuk kemenangan 1-0 di atas Inter Milan dan 2-0 di atas Verona.
Dan sedangkan Atalanta sedang dalam peforma yang kurang bagus, dalam 10 pertandingan laga terakhir di Serie A, mereka hanya menang sebanyak 3 kali.
Meskipun demikian, lini pertahanan Atalanta bermain dengan cukup solid dengan empat clean sheet beruntun.
Juventus (4-2-3-1)
Pelatih: Thiago Motta
Pemain: Di Gregorio; Weah, Kalulu, Kelly, Cambiaso; Locatelli, Thuram; Yildiz, Koopmeiners, Nico Gonzalez; Kolo Muani.
Atalanta (3-4-3)
Pelatih: Gian Piero Gasperini
Pemain: Carnesecchi; Posch, Djimsiti, Kolasinac; Bellanova, Ederson, De Roon, Zappacosta; De Ketelaere, Retegui, Lookman.
5 pertemuan terakhir
Atalanta 1-1 Juventus (Serie A) 15/01/2025
Atalanta 0-1 Juventus (Coppa Italia) 16/05/2024
Juventus 2-2 Atalanta (Serie A) 11/03/2024
Atalanta 0-0 Juventus (Serie A) 01/10/2023
Atalanta 0-2 Juventus (Serie A) 07/05/2023.
5 pertandingan terakhir Juventus (M-K-M-S-M)
Juventus 1-0 Inter Milan (Serie A) 17/02/2025
PSV 3-1 Juventus (Liga Champions) 20/02/2025
Cagliari 0-1 Juventus (Serie A) 24/02/2025
Juventus 1-1 Empoli (Coppa Italia) 27/02/2025
Juventus 2-0 Verona (Serie A) 04/03/2025.
5 pertandingan terakhir Atalanta (K-S-K-M-S)
Club Brugge 2-1 Atalanta (Liga Champions) 13/02/2025
Atalanta 0-0 Cagliari (Serie A) 15/02/2025
Atalanta 1-3 Club Brugge (Liga Champions) 19/02/2025
Empoli 0-5 Atalanta (Serie A) 24/02/2025
Atalanta 0-0 Venezia (Serie A) 01/03/2025.
Prediksi Skor Akhir: Juventus 2-1 Atalanta.
Komentar
Posting Komentar